Pendaftaran Universitas Sari Mutiara Indonesia (USM-Indonesia) Tahun 2020/2021

Pusat Informasi Biaya Kuliah menyampaikan informasi tentang Pendaftaran Universitas Sari Mutiara Indonesia (USM-Indonesia) Tahun 2020/2021, semoga informasi ini bermanfaat


PENDAFTARAN KULIAH KARYAWAN DI MEDAN KLIK DISINI

Universitas Sari Mutiara Indonesia adalah perguruan tinggi swasta yang terletak di Medan. Berdiri pada tahun 1982 berdasarkan SK Kementerian Hukum dan Hak Azasi Manusia Republik Indonesia Nomor AHU 659.AH.01.04 Tahun 2010. Universitas Sari MUtiara Indonesa berkedudukan di Ibukota Provinsi Sumatera Utara dengan Kampus yang terletak di Kota Pelajar Mahasiswa, Kota Medan. Saat ini USM-Indonesia memiliki ribuan mahasiswa yang menuntut ilmu di 20 Program Studi yang terdiri dari Program Diploma (D3), Program Sarjana (S1), Program Pascasarjana (S2) dan Profesi.

Tahun Akademik 2020/2021 USM-Indonesia membuka pendaftaran secara online yang terdiri dari 3 Gelombang yakni:

  • Gelombang   I: 01 Maret – 17 Juni 2020 (Reguler & Beasiswa)
  • Gelombang  II: 18 Juni – 22 Juli 2020 (Reguler)
  • Gelombang III:  23 Juli – 27 Agustus 2020 (Reguler)

Pendaftaran Gelombang I (Satu), tersedia Beasiswa USM Indonesia, discount 50 % uang kuliah dengan syarat nilai raport >= 7,5 dan kuota masih tersedia.

Klik DISINI untuk biaya kuliah

Loading



Bikin Polling di PollingKita.com, Informasi Lowongan Kerja di www.InfoKerja.net, Informasi Biaya di www.Biaya.info