Biaya Kuliah Universitas Mercu Buana Jakarta (UMB) Jakarta Tahun 2019/2020

Pusat Informasi Biaya Kuliah menyampaikan informasi tentang Biaya Kuliah Universitas Mercu Buana Jakarta (UMB) Jakarta Tahun 2019/2020, semoga informasi ini bermanfaat


PROGRAM S1 (Akreditasi A dan B):
Manajemen, Akuntansi, Psikologi, Public Relation, Marketing Communications, Visual Communication, Broadcasting, Design Graphis, Arsitektur, Design Interior, Teknik Sipil, Teknik Mesin, Teknik Elektro, Teknik Industri, Teknik Informatika, Sistem Informasi

PROGRAM S2 (Akreditasi A dan B):
Magister Manajemen Keuangan, Magister Manajemen SDM, Magister Manajemen Pemasaran, Magister Manajemen Operasi/Produksi. Magister Manajemen Industri, Magister Keamanan Jaringan ICT, Magister Manajemen Telekomunikasi, Magister Sistem Komputer, Magister Ilmu Komunikasi, Magister Akuntansi

BIAYA KULIAH

A. PROGRAM SARJANA (S1)

I. Lulusan SMU/K dan Pindahan

Biaya Studi untuk semua jurusan (selain jurusan Broadcasting), yaitu:

Biaya Awal Rp. 3.500.000,- dan Biaya studi bisa dibayarkan bulanan sebesar Rp. 1.880.000 per bulan, sudah termasuk semuanya (Cicilan Uang Pangkal, Cicilan Uang Kuliah Semester, Uang SKS, Uang Ujian, Uang Praktikum/Praktek) dengan rinciannya sebagai berikut:

1.   Uang Pangkal: Rp. 18.500.000,-

  • Uang Pangkal ini dapat diangsur sampai 48 kali dalam waktu 48 bulan
  • Pembayaran Minimal Pertama Rp. 3.500.000,-
  • Jika membayar lunas di berikan potongan Rp. 550.000,-
  • Uang pangkal ini hanya sekali selama masa studi

2.   Uang Kuliah per Semester: Rp. 9.360.000,-

  • Uang Kuliah sudah termasuk uang sks untuk 18 sks (Rp. 520.000,- per sks), uang ujian, dan praktikum
  • Uang Kuliah dapat diangsur 6 kali dalam satu semester (6 bulan)
  • Jika membayar lunas di berikan potongan Rp. 150.000,-

Pembayaran Pertama adalah Cicilan Pertama Uang Pangkal = Rp. 3.500.000,- Sisanya dijadwalkan sendiri sesuai kemampuan masing-masing mahasiswa

Catatan:
– Informasi biaya jurusan Broadcasting silahkan menghubungi VIA Telpon/WA/SMS ke No. 081318676655 atau silahkan klik disini.

II. Lulusan D3/Politeknik/Akademi/Sederajat

Biaya Studi untuk semua jurusan (selain jurusan Broadcasting), yaitu:

Biaya Awal Rp. 3.500.000,- dan Biaya studi bisa dibayarkan bulanan sebesar Rp. 2.215.000 per bulan, sudah termasuk semuanya (Cicilan Uang Pangkal, Cicilan Uang Kuliah Semester, Uang SKS, Uang Ujian, Uang Praktikum/Praktek) dengan rinciannya sebagai berikut:

Baca Juga:   Pendaftaran Universitas Diponegoro (UNDIP) Semarang Tahun 2020/2021

1.   Uang Pangkal: Rp. 18.500.000,-

  • Uang Pangkal ini dapat diangsur sampai 24 kali dalam waktu 24 bulan
  • Pembayaran Minimal Pertama Rp. 3.500.000,-
  • Jika membayar lunas di berikan potongan Rp. 550.000,-
  • Uang pangkal ini hanya sekali selama masa studi

2.   Uang Kuliah per Semester: Rp. 9.360.000,-

  • Uang Kuliah sudah termasuk uang sks untuk 18 sks (Rp. 520.000,- per sks), uang ujian, dan praktikum
  • Uang Kuliah dapat diangsur 6 kali dalam satu semester (6 bulan)
  • Jika membayar lunas di berikan potongan Rp. 150.000,-

Pembayaran Pertama adalah Cicilan Pertama Uang Pangkal = Rp. 3.500.000,- Sisanya dijadwalkan sendiri sesuai kemampuan masing-masing mahasiswa

Catatan:
– Informasi biaya jurusan Broadcasting silahkan menghubungi VIA Telpon/WA/SMS ke No. 081318676655 atau silahkan klikdisini disini.

Rincian angsuran biaya kuliah, klik disini 

B. PROGRAM PASCA SARJANA (S2)

Biaya studinya adalah:

Biaya Awal Rp. 6.000.000,- dan Biaya studi bisa dibayarkan bulanan sebesar Rp. 2.170.000 per bulan, sudah termasuk semuanya (Cicilan Uang Pangkal dan Cicilan Uang Semester) dengan rinciannya sebagai berikut:

1.   Uang Pangkal: Rp. 17.500.000,-

  • Uang Pangkal ini dapat diangsur sampai 24 kali dalam waktu 2 tahun
  • Pembayaran Minimal Pertama Rp. 6.000.000,
  • Jika membayar lunas di berikan potongan Rp. 600.000
  • Uang pangkal ini hanya sekali selama masa studi

2.   SPP per Semester : Rp. 10.000.000,-

  • SPP per Semester sudah termasuk Uang sks, Ujian dan Praktikum
  • SPP ini dapat diangsur sampai 6 kali dalam satu semester (6 bulan).
  • Jika membayar lunas diberikan potongan Rp. 200.000,-
Baca Juga:   Terbaru: Biaya Kuliah Institut Bio Scientia Internasional Indonesia (I3L) TA 2024/2025

Pembayaran Pertama adalah Cicilan Pertama Uang Pangkal = Rp. 6.000.000,- Sisanya dijadwalkan sendiri sesuai kemampuan masing-masing mahasiswa

Biaya Awal Rp. 5.000.000,- dan Biaya studi bisa dibayarkan bulanan sebesar Rp. 2.000.000 per bulan, sudah termasuk semuanya (Cicilan Uang Pangkal dan Cicilan Uang Semester) dengan rinciannya sebagai berikut:

1.   Uang Pangkal: Rp. 16.500.000,-

  • Uang Pangkal ini dapat diangsur sampai 24 kali dalam waktu 2 tahun
  • Pembayaran Minimal Pertama Rp. 5.000.000,
  • Jika membayar lunas di berikan potongan Rp. 600.000

2.   SPP per Semester : Rp. 9.000.000,-

  • SPP per Semester sudah termasuk Uang sks, Ujian dan Praktikum
  • SPP ini dapat diangsur sampai 6 kali dalam satu semester (6 bulan).
  • Jika membayar lunas diberikan potongan Rp. 200.000,-

Pembayaran Pertama adalah Cicilan Pertama Uang Pangkal = Rp. 5.000.000,- Sisanya dijadwalkan sendiri sesuai kemampuan masing-masing mahasiswa

Biaya Awal Rp. 5.000.000,- dan Biaya studi bisa dibayarkan bulanan sebesar Rp. 1.880.000 per bulan, sudah termasuk semuanya (Cicilan Uang Pangkal dan Cicilan Uang Semester) dengan rinciannya sebagai berikut:

1.   Uang Pangkal: Rp. 15.500.000,-

  • Uang Pangkal ini dapat diangsur sampai 24 kali dalam waktu 2 tahun
  • Pembayaran Minimal Pertama Rp. 5.000.000,
  • Jika membayar lunas di berikan potongan Rp. 600.000

2.   SPP per Semester : Rp. 8.500.000,-

  • SPP per Semester sudah termasuk Uang sks, Ujian dan Praktikum
  • SPP ini dapat diangsur sampai 6 kali dalam satu semester (6 bulan).
  • Jika membayar lunas diberikan potongan Rp. 200.000,-

Pembayaran Pertama adalah Cicilan Pertama Uang Pangkal = Rp. 5.000.000,- Sisanya dijadwalkan sendiri sesuai kemampuan masing-masing mahasiswa

Baca Juga:   Pendaftaran STIE Totalwin Semarang Tahun 2020/2021

Rincian angsuran biaya kuliah, klik disini

C. PROGRAM DOKTOR (S3) MANAJEMEN
Biaya Pendidikan sebagai berikut:
– Semester 1: Rp. 26.000.000,-
– Semester 2: Rp. 23.000.000,-
– Semester 3: Rp. 23.000.000,-
– Semester 4: Rp. 23.000.000,-
– Semester 5: Rp. 23.000.000,-
– Semester 6: Rp. 23.000.000,-

Biaya Pendidikan di Semester 6 sudah termasuk:
– Sidang Proposal
– Sidang Seminar Hasil
– Sidang Tertutup
– Sidang Terbuka

Biaya Pendidikan ini bisa dicicil/diangsur sesuai kemapuan mahasiswa

Waktu kuliah dapat dipilih yaitu:

  • Senin – Jumat: Jam 19.00 s/d 21.30 WIB dan E-Learning
  • Senin – Jumat (E-Learning) dan Sabtu Jam 07.00 – 14.30 WIB
  • Senin – Jumat (E-Learning) dan Sabtu Jam 14.30 – 22.00 WIB

Kampus bisa dipilih:
– Kampus Meruya               : Jl. Meruya Selatan, Kebun Jeruk – Jakarta Barat.
– Kampus Menteng             : Jl. Menteng Raya No.29 – Jakarta Pusat
– Kampus Warung Buncit : JL Raya Warung Buncit No 98, Jakarta Selatan

DAPATKAN INFO LENGKAP DI:
– Website: www.pkkumb.com (bisa di Ponsel)
– Download Aplikasi Android di Google Play: https://goo.gl/DlKMnt

Anda bisa juga mendapatkan brosur dengan mendowload di:KLIK DISINI

Jika ingin mendaftar, silahkan gunakan fasilitas Pendaftaran Online di:KLIK DISUNI

atau kirimkan nama dan alamat lengkapnya (Call/SMS/WA) Ke No. 0813 85777754.
Petugas kami akan datang ke tempat anda.

Untuk sementara anda dapat memperoleh informasi KLIK DISINI

Agar anda selalu mendapatkan Berita-berita terbaru dari kami, silahkan
bergabung Group kami di Facebook:
http://www.facebook.com/kelaskaryawanmercubuanajakarta

INFO 24 JAM: 08111708091 (Call/SMS/WA)

Loading



Bikin Polling di PollingKita.com, Informasi Lowongan Kerja di www.InfoKerja.net, Informasi Biaya di www.Biaya.info